Analisis Curah Hujan

Dasarian II Juni
Post : 20 June 2021 ● 4658x dilihat

Curah hujan di wilayah NTB pada dasarian II Juni 2021 umunya berada pada kategori rendah (0 – 50 mm per dasarian, namun di sebagian Kota Mataram, Lombok Barat, dan Lombok Tengah terjadi hujan dengan katagori menengah (51-150 mm/dasarian). Curah Hujan tertinggi terjadi di wilayah Kediri Kabupaten Lombok Barat, dengan jumlah curah hujan sebesar 119 mm/dasarian. Sifat hujan pada dasarian II Juni 2021 di wilayah NTB bervariasi pada katagori Bawah Normal (BN) hingga Atas Normal (AN).


Analisis Sifat Hujan

Dasarian II Juni
Post : 20 June 2021 ● 4658x dilihat

Sifat hujan pada dasarian II Juni 2021 di wilayah NTB bervariasi pada katagori Bawah Normal (BN) hingga Atas Normal (AN).

Analisis Dasarian

Dasarian Analisis CH Analisis SH Dilihat Upload
III Juli Card image cap Card image cap 1963x 01 August 2022
II Juli Card image cap Card image cap 2100x 20 July 2022
I Juli Card image cap Card image cap 2040x 10 July 2022
III Juni Card image cap Card image cap 1930x 30 June 2022
II Juni Card image cap Card image cap 2071x 20 June 2022
Halaman : 6
Jumlah Data : 84
Data Per Halaman : 5